loading...

SOAL DAN PEMBAHASAN INTERFERENSI CELAH GANDA

SOAL DAN PEMBAHASAN INTERFERENSI CELAH GANDA

Pada postingan ini akan di bahas soal – soal materi Gelombang cahaya Interferensi celah ganda, soal yang di bahas adalah soal – soal yang pernah muncul pada ujian nasional fisika maupun ujian masuk perguruan tinggi UMPTN / SPMB / SNMPTN /SPMBMPTN dengan cara asyikku.

1. SOAL PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL MATERI INTERFERENSI CELAH GANDA
Sebuah celah ganda disinari dengan cahaya yang memiliki panjang gelombang 400 nm. Sebuah layar diletakkan 1 meter dari celah tersebut. Jarak kedua celah 0,2 mm. Jarak terang kedua dengan terang pusat adalah….
A. 0,2 mm
B. 0,4 mm
C. 2,0 mm
D. 4,0 mm

E. 8,0 mm


2. SOAL DAN PEMBAHASAN UMPTN MATERI INTERFERENSI CELAH GANDA
Hasil percobaan Young dengan sinar monokromatis diukiskan seperti pada gambar. Garis pada P terjadi jika PM-PL sama dengan….

3. SOAL DAN PEMBAHASAN UMPTN MATERI INTERFERENSI CELAH GANDA
Dua celah yang berjarak  1 mm, disinari cahaya merah dengan panjang gelombang  650 nm. Garis gelap terang dapat diamati pada layar yang berjarak 1 m dari celah. Jarak antara gelap ketiga dan terang kelima adalah….
A.  0,85 mm
B.  1,62 mm
C.  2,55 mm 
D.  3,25 mm 
E.  4,87 mm




0 Response to "SOAL DAN PEMBAHASAN INTERFERENSI CELAH GANDA"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

loading...

Iklan Bawah Artikel

loading...